EFEKTIVITAS PEMANFAATAN MEDIA DAKWAH VISUAL DAN AUDIOVISUAL TERHADAP PEMAHAMAHAN AJARAN AGAMA ISLAM

Bahrur Rosi -

Abstract


Abstrak: Keberagaman media dakwah yang muncul di masyarakat telah membawa dampak positif yang signifikan terhadap peningkatan efektivitas dan efisiensi kegiatan dakwah. Perkembangan teknologi informasi dan media massa telah membuka peluang baru dalam menyampaikan pesan-pesan agama secara lebih luas dan menarik. Media dakwah yang beragam, mulai dari tulisan, rekaman audio, hingga konten visual, memberikan variasi pendekatan yang dapat disesuaikan dengan preferensi dan kebutuhan audiens.

Efektivitas pemanfaatan media dakwah audiovisual terhadap pengamalan ajaran agama islam pada jamaah muslimah Al-Barokah Desa Sekarjoho Kecamatan Prigen Kabupaten Pasuruan. Jenis penelitian dalam penelitian ini adalah kuantitatif dengan teknik pengumpulan data yaitu angket, observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat Efektivitas pemanfaatan media dakwah visual dan audiovisual terhadap pengamalan ajaran agama islam pada jamaah muslimah Al-Barokah Desa Sekarjoho Kecamatan Prigen Kabupaten Pasuruan

Kata kunci: Media Dakwah, Pemahaman Ajaran Agama

 

Abstract: The diversity of da'wah media that has emerged in society has had a significant positive impact on increasing the effectiveness and efficiency of da'wah activities. The development of information technology and mass media has opened up new opportunities to convey religious messages in a broader and more interesting way. The variety of preaching media, from writing, audio recordings, to visual content, provides a variety of approaches that can be adapted to the preferences and needs of the audience.

The effectiveness of the use of audiovisual da'wah media on the practice of Islamic teachings among the Muslim congregation of Al-Barokah, Sekarjoho Village, Prigen District, Pasuruan Regency. The type of research in this research is quantitative with data collection techniques, namely questionnaires, observation and documentation. The results of the research show that there is effectiveness in the use of visual and audiovisual da'wah media in the practice of Islamic religious teachings in the Al-Barokah Muslim congregation, Sekarjoho Village, Prigen District, Pasuruan Regency

Keyword: Da'wah Media, Understanding Religious Teachings


Keywords


Media Dakwah, Pemahaman Ajaran Agama

References


Aziz, Moh. Ali, Ilmu Dakwah, (Jakarta: Prenadamedia, 2015)

Faishol, A. H., & Arifin, S. (2020). Metode Dakwah KH. Mahfud Mudassir Kepada Masyarakat Di Asam Rampak Pamekasan. Al-Miftah: Jurnal Sosial Dan Dakwah, 1(2).

Habibullah, Y., & Rosi, B. (2021). Dakwah Kultural terhadap Komunitas PNS di Desa Dasok Pademawu. DA'WA: Jurnal Bimbingan Penyuluhan & Konseling Islam, 1(1).

Irzum Farihah, 2013.Media Dakwah Pop, AT-TABSYIR, 1:(2), 26

M Toyyib, AH Faishol, (2023). Efektivitas Dakwah Bi Al-Qolam Melalui Gerakan Santri Menulis, DA'WA: Jurnal Bimbingan Penyuluhan & Konseling Islam, 1, (1).

Mo’ein, “Strategi Dakwah Analisis Buku ‘Robohnya Dakwah Di Tangan Dai’ Karya Fathi Yakan,†DA’WA: Jurnal Bimbingan Penyuluhan & Konseling Islam 2, no. 1 (September 2, 2022)

Mo’ien, H., & Rosi, B. (2022). Strategi Dakwah Analisis Buku “Robohnya Dakwah Di Tangan Dai†Karya Fathi Yakan. DA'WA: Jurnal Bimbingan Penyuluhan & Konseling Islam, 2(1).

Moh. Ali Aziz, Ilmu Dakwah, (Jakarta: Prenadamedia, 2015)

Mubasyaroh. 2014. FILM SEBAGAI MEDIA DAKWAH (Sebuah Tawaran Alternatif Media DakwahKontemporer), AT-TABSYIR, 2:(2), 7

Muhammad Hasan, Metode Pengembangan Dakwah, (Surabaa : Pena Salsabila, 2013)

Munir, M. (2020). Metode Dakwah Majlis Ta’lim MPB At. Al-Miftah: Jurnal Sosial Dan Dakwah, 1(2).

Munir, M., Azis, A., & Rosi, B. (2022). Pendampingan Literasi Peacebuilding Dengan Pendekatan Dakwah Persuasif Pasca Konflik Suku Dayak Madura Pada Komunitas Masyarakat Pengungsi Suku Madura. Ulumuna: Jurnal Studi Keislaman , 8 (2), 407-424.

Nur Ahmad, 2016. Keunggulan Metode Dakwah Melalui Media, AT-TABSYIR, 4:(1), 33

Pahlevi, “Dakwah Kultural Bayt al-Qur’an al-Akbar Ukiran Kayu Khas Melayu Palembang,†Intizar 22, no. 1 (14 Juli 2016): 173.

Rosi, B. (2018). Media Dan Ict Dalam Problematika Dakwah. Ulumuna: Jurnal Studi Keislaman , 4 (1), 89-105.

Rosi, B. (2018). Soft Skill Penguatan Kapasitas “Calon Da'i†Melalui Tugas Pengabdian Masyarakat. Ulumuna: Jurnal Studi Keislaman , 4 (2), 151-170.

Rosi, B. (2019). Internalisasi Konsep Ummatan Wasathan Dengan Pendekatan Dakwah Kultural. Ulumuna: Jurnal Studi Keislaman , 5 (1), 93-109.

Rosi, B. (2020). Literasi Komunikasi Multikultural sebagai Legal Maxims Ukhuwah Wathoniyah. Al-Ittishol: Jurnal Komunikasi dan Penyiaran Islam, 1(1), 13-33.

Rosi, B. (2020). Strategi Dakwah Sunan Ampel Dalam Menyebarkan Islam Di Tanah Jawa. Al-Miftah: Jurnal Sosial dan Dakwah, 1(2).

Sakareeya Bungo, “Pendekatan Dakwah Kultural Dalam Masyarakat Plural,†Jurnal Dakwah Tabligh 15, no. 2 (2014) 209 - 219

Syaiful Arif, “Strategi Dakwah Sunan Kudus†Addin, Vol. 8, No. 2, Agustus 2014 , 8, no. 2.


Full Text: PDF (Bahasa Indonesia)

DOI: 10.28944/bayanlin-naas.v6i2.1488

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Bayan lin-Naas : Jurnal Dakwah Islam