EFEKTIVITAS MITIGASI PASCABENCANA ALAM BERKELANJUTAN BERBASIS KEARIFAN LOKAl

Dian Nugraheni, Dadi Mulyadi Nugraha, Siti Hamidah, Salma Nuralifah Sutiara, Ade Deni, Galin Bestari

Abstract


Mitigasi pascabencana merupakan rangkaian kegiatan yang dilaksanakan setelah bencana terjadi yang bertujuan untuk meminimalkan trauma psikologis pada anak-anak. Pelaksanaan yang baik dan terorganisasi dari setiap fase bencana akan meminimalkan dampak fisik, psikologis, dan sosial, dari setiap fase bencana akan mempercepat pemulihan pascabencana. Tujuan penelitian ini adalah memberikan dukungan dan saran kegiatan pendampingan anak-anak mengenai trauma healing sebagai wujud tanggap bencana untuk mengurangi gagguan psikologis yang dirasakan korban bencana alam pasca gempa bumi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi kepustakaan.Hasil penelitian ini yaitu mengobati trauma pada anak-anak korban bencana pasca gempa, pendekatan yang digunakan yaitu bermain, bercerita, serta berolahraga bersama anak-anak di balai pengungsian.   


Keywords


mitigasi pascabencana, kearifan lokal, trauma healing

References


Arie, R. N. (2020). Kesiapsiagaan Rumah Tangga Menghadapi Gempa Berbasis SEjarah dan Kearifan Lokal di Desa Tlogoadi, Sleman. Procedings Seminar Nasional LPPM UPN (p. 13). Yogyakarta: LPPM UPN.

Ayu, M. (2022, 06 20). Gempa Bumi Guncang Indonesia Sepanjang 2021. From databoks: https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2022/06/20/10519-gempa-bumi-guncang-indonesia-sepanjang-2021

bpbd. (2018, 08 05). Pengertian Gempa Bumi, Jenis-Jenis, Penyebab, Akibat dan Cara Menghadapi Gempa Bumi. From bpbd.bandaacehkota: https://bpbd.bandaacehkota.go.id/2018/08/05/pengertian-gempa-bumi-jenis-jenis-penyebab-akibat-dan-cara-menghadapi-gempa-bumi/

Ekawati, D., Darmayanti, N., & Rachmat, A. (2021). Pelatihan pemulihan Trauma. Pengabdian Kepada Masyarakat, 2.

Fallahnda, B. (2022, 09 14). Pengertian Kearifan Lokal. From tirto.id: https://tirto.id.com

Fauziah, Lukiyana, Hendra, W., Angella, P. R., Zahra, H. S., & Aditya, H. S. (2022). Pemulihan Korban Gempa Cianjur. Pengabdian Kepada Masyarakat, 02.

Hadi, H., Agustina, S., & Subhani, A. (2019). Penguatan Kesiapsiagaan Stakeholder Dalam Pengurangan Risiko Bencana Gempa Bumi. Geodika, 30-40.

Irwan, Subiakto, Y., & Kustiawan, B. (2022). Manajemen Mitigasi Bencana Pada Peserta Didik untuk Mengurangi Risiko Bencana Gempa Bumi . Pendidikan IPA, 609-615.

Maknun, J. (2015). Pembelajaran Mitigasi Bencana . Kajian Pendidikan, 143-156.

Media, I. (2022, 01 19). 5 Daerah di Jabar Rawan Tsunami dan Gempa, Paling Bahaya di Garut. From medcom.id: https://www.medcom.id/nasional/daerah/ybDXR10b-5-daerah-di-jabar-rawan-tsunami-dan-gempa-paling-bahaya-di-garut

Pangestu, R. (2022, 01 04). Apa Arti Kearifan Lokal. From detik.com: https://www.detik.com

Pringgar, F. R. (2020). Penelitian Kepustakaan . IT-EDU, 01.

Puspitasari, A. E., Bima, D. P., & Dewi, T. P. (2018). Kearifan Lokal. Geografi Lingkungan Tropik, 3.

Rahmat, K. H., & Budiarto, A. (2021). Mereduksi Dampak Psikologis Korban Bencana Alam. Contemporary Islamic Counselling, 01.

Salamor, M., Salamor, B. Y., & Ubwarin, E. (2020). Trauma Healing dan Edukasi Perlindungan Anak Pasca Gempa Bagi Anak-Anak Di Desa WAAI . Pengabdian Masyarakat , 317-321.

Setyo, B. (2019). Kearifan Lokal., (p. 111).

Sugianto, A., Maulidiyawati, A. S., Syarifah, Hadi, S., & Yuda. (2022). Penerapan Trauma Healing untuk Mengatasi Kecemasan Pasca Banjir. Ilmiah Pengabdian kepada Masyarakat, 642-651.

Utami, B. F., Uswah, Kemal, F., & Nugraha, F. (2022). Metode Bercerita Untuk Pemulihan Trauma Anak Pasca Bencana Gempa Bumi Cianjur. Abdimas Bina Bangsa, 02.


Full Text: PDF

DOI: 10.28944/hudanlinnaas.v4i1.1053

Refbacks



Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.