ANALISIS CARA BELAJAR MENURUT MADZHAB TEORI BELAJAR MODERN

Abdillah Mahbubi, Sinta Nailul Latifah, M. Yunus Abu Bakar

Abstract


Madzhab teori belajar merujuk pada beberapa pandangan dan pendekatan dalam menjelaskan proses pembelajaran. Terdapat beberapa madzhab teori belajar yang terkenal dan banyak digunakan dalam konteks pendidikan, seperti behavioristik, kognitifistik, konstruktivisme, generatif, dan humanistik. Setiap madzhab teori belajar memiliki prinsip dan pendekatan yang berbeda dalam menjelaskan proses pembelajaran. Dalam pengajaran di kelas, teori belajar digunakan untuk merancang strategi pengajaran yang efektif, memilih metode pembelajaran yang sesuai dengan karakteristik siswa, dan meningkatkan hasil belajar siswa. Teori belajar juga digunakan sebagai landasan dalam penelitian empiris untuk menguji efektivitas dari masing-masing teori belajar dalam meningkatkan hasil belajar siswa. Tulisan ini membahas tentang pembetukan madzhab – madzhab tersebut. madzhab teori belajar dapat membantu meningkatkan efektivitas pembelajaran dan membantu guru dalam merancang strategi pengajaran yang sesuai dengan kebutuhan siswa. Tulisan ini juga membahas tentang beberapa kritik terhadap madzhab teori belajar, seperti ketidakmampuan untuk menjelaskan perbedaan individual dalam pembelajaran dan kurangnya perhatian terhadap konteks sosial dalam pembelajaran. 

Keywords


Madzhab Belajar; Teori belajar; Behavioristik; Kognitifistik; Konstruktifistik; Generatif; Humanistik

References


Bakar, M. Yunus Abu, and Ahmad Chafidut Tamam. 2022. “Konstruksi Kurikulum Islam Dalam Perspektif Filsafat Pendidikan Islam.†Tafaqquh: Jurnal Penelitian Dan Kajian Keislaman 10(1):1–16.

Fransisco, Adam, Budhiart Yuli, and Bahri Samsul. 2020. “Pengembangan Model Pembelajaran Berbasis Kartu Soal.†Jurnal Pembelajaran Prospektif 5.

Irawan, Candra. 2017. “Penerapan Pembelajaran Generatif Dengan Metode Demonstrasi Terhadap Peningkatan Motivasi Belajar Fisika Peserta Didik Kelas X Sma Muhammadiyah Wilayah Sulawesi Selatan.†Universitas Muhammadiyah Makassar Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Program Studi Pendidikan Fisika 135(4).

Jannah, Annisa Raudatul, Fitri Handayani, Ririn Septyana Santoso, and Septeani Purnamasari. 2016. “Makalah Teori Belajar Konstruktivisme.†Academia.Edu 1–15.

Masgumelar, Ndaru Kukuh, and Pinton Setya Mustafa. 2021. “Teori Belajar Konstruktivisme Dan Implikasinya Dalam Pendidikan.†GHAITSA: Islamic Education Journal 2(1):49–57.

Maulana Maslahul Adi, Habib. 2020. “Teori Belajar Behaviorisme Albert Bandura Dan Implikasinya Dalam Pembelajaran Bahasa Arab.†لسـانـنـا (LISANUNA): Jurnal Ilmu Bahasa Arab Dan Pembelajarannya 10(1):22. doi: 10.22373/ls.v10i1.7803.

Mulyana, Eldi. 2016. “Model Pembelajaran Generatif Sebagai Upaya Meningkatkan Pemahaman Konsep Ips Pada Peserta Didik.†Jurnal Pendidikan Ilmu Sosial 23(2):26. doi: 10.17509/jpis.v23i2.1617.

Ni’amah, Khoirotul, and Hafidzulloh S. M. 2021. “Teori Pembelajaran Kognivistik Dan Aplikasinya Dalam Pendidikan Islam.†Jurnal Ilmiah Mahasiswa Raushan Fikr 10(2):204–17. doi: 10.24090/jimrf.v10i2.4947.

Nofaizzi, Mafrur Udhif, Saida Ulfa, and Dedi Kuswandi. 2020. “Pengembangan Pembelajaran Berbasis Web Dengan Menggunakan Teori Belajar Generatif.†Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, Dan Pengembangan 5(4):537. doi: 10.17977/jptpp.v5i4.13406.

Nurhadi. 2020. “Transformasi Teori Kognitivisme Dalam Belajar Dan Pembelajaran.†Bintang : Jurnal Pendidikan Dan Sains 2(1):16–34.

Nurhidayati, Euis. 2017. “Pedagogi Konstruktivisme Dalam Praksis Pendidikan Indonesia.†Indonesian Journal of Educational Counseling 1(1):1–14. doi: 10.30653/001.201711.2.

Perni, Ni Nyoman. 2019. “Penerapan Teori Belajar Humanistik Dalam Pembelajaran.†Adi Widya: Jurnal Pendidikan Dasar 3(2):105. doi: 10.25078/aw.v3i2.889.

Qodri, Abd. 2017. “Teori Belajar Humanistik Dalam Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa.†Jurnal Pedagogik 04(02):188–202.

Rahmah, Siti, Ittihadul Khoiriyah, and Muara Jambi. 2022. “Teori Kognitivisme Serta Aplikasinya Dalam Pembelajaran.†SKULA Jurnal Pendidikan Profesi Guru Madrasah 2(3):2022.

Saputri, Sela. 2022. “Pentingnya Menerapkan Teori Belajar Humanistik Dalam Pembelajaran Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik Pada Jenjang Sekolah Dasar.†EduBase : Journal of Basic Education 3(1):47–59.

Suparlan, Suparlan. 2019. “Teori Konstruktivisme Dalam Pembelajaran.†Islamika 1(2):79–88. doi: 10.36088/islamika.v1i2.208.

Ummi, Hikmah Uswatun, and Indrya Mulyaningsih. 2016. “Penerapan Teori Konstruktivistik Pada Pembelajaran Bahasa Arab Di Iain Syekh Nurjati Cirebon.†1(2):162–72.

Wulandari, Ayu, Nuri Muldayanti Dewi, and Anandita eka Setiadi. 2016. “Implementasi Model Pembelajaran Generatif Terhadap Aktivitas Dan Hasil Belajar Siswa.†Jurnal Biologi Education 3(2):21–32.


Full Text: PDF

DOI: 10.28944/hudanlinnaas.v4i1.1126

Refbacks



Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.